STUDI LITERATURE EFEKTIVITAS PEMBERIAN KOMPRES DAUN KUBIS TERHADAP BENDUNGAN ASI PADA IBU NIFAS

Categorie(s):
   skripsi
Author(s):
   Erika pratama
Tahun:
   2023
NIM Mahasiswa:
 202262007
Nama Mahasiswa:
 ERIKA PRATAMA
Nama Penulis:
 Erika Pratama
Item Type:
 Karya ilmiah mahasiswa (tesis, skripsi, KTI, laporan PKL)
Keyword(s):
Cabbage leaf compress, ASI Dam, Postpartum Mother
Abstract :
Keberhasilan pemberian ASI kepada bayinya tidak terlepas dari berbagai permsalahan, salah satunya adalam masalah pada payudara ibu. Salah satu masalah umum yang berhubungan dengan menyusuiadalah pembengkakan payudara (breast engorgement).
Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data dengan mencari artikel melalui google scholar dengan kriteria jurnal yang digunakan yaitu Jurnal yang sesuai dengan tujuan penelitian, dan sudah terakreditasi. Pencarian sumber informasi yang mengorganisasi literatur yang membahas tentang pemberian kompres daun kubis terhadap bendungan ASI pada ibu nifas.
Berdasarkan studi literatur review yang telah dianalisis terhadap 5 jurnal yang relevan dapat disimpulkan bahwa adanya pengaruh dan keefektivitasan antara sebelum diberikan kompres daun kubis dan setelah diberikan kompres daun kubis pada ibu nifas. Ibu nifas yang merasakan payudara bengkak berkurang bahkan tidak merasakan nyeri setelah diberikan intervensi terapi kompres daun kubis. Ada pengaruh kompres daun kubis dengan bendungan ASI P value = 0,000 (p